Posts

Showing posts from April, 2018

Syawir "Hukum Mengisahkan Adegan Ranjang untuk Kepentingan Edukasi"

Pertanyaan Bagaimana hukumnya menceritakan 'adegan ranjang' pribadi kepada orang lain untuk contoh pembelajaran?' Jawaban 🐥 Jika yg dimaksud contoh pembelajaran dalam deskripsi adalah sex education, maka hukumnya mubah, dikarenakan adanya faedah dan juga hajat. Namun apabila hanya membicarakan adegan ranjang tanpa adanya faidah atau hajat, maka hukumnya makruh.  Referensi توضيح الأحكام ص٤٤١ قالَ العلماءُ: ذِكْرُ مُجَرَّدِ الجِماعِ يُكْرَهُ لغيرِ حَاجَةٍ، ويُباحُ للحاجَةِ كذِكْرِه إعراضَها عنه، أو هي تَدَّعِي عليه العَجْزَ عن الجِماعِ، ونحوِ ذلك. Para Alim Ulama berkata “ Semata-mata membicarakan seks makruh bila tanpa ada kepentingan, dan boleh bila ada kepentingan seperti memberi kiat-kiat bagi yang berpaling dari seks, atau memberi tips-tips bagi yang lemah melakukannya atau yang lain sebagainya ”. [ Taudhiih al-Ahkaam Hal 441 ]. الموسوعة الفقهية الكويتية النوع الأول: ما أمر الشرع بكتمانه: ٦ - من الأمور ما يحظر الشرع إفشاءه لمصلحة دينية أو دنيوي

Syawir "Hukum Zakat Uang"

Pertanyaan Assalaamu'alaikumum Wr.Wb Punya simpanan uang 35 juta sampe setahun di belikan emas dapat 95 gram apakah wjib di zakati? Jawaban  Wa'alaikum salam Wr.Wb Tidak wajib dizakati, dengan beberapa alasan 👇 Menurut Madzhab Syafi'i, Uang kertas tidak termasuk barang yang wajib d zakati. Emas 95gr hasil pertukaran dr uang pada kasus diatas, akan wajib di zakati ditahun berikutnya jika memang disimpan/ d investasikan/ tdak d gunakan sbgai perhiasn. sedangkan dalam kasus yang ada, yang ditanyakan adalah zakat pada saat itu, yaitu saat uang d tukarkan mnjdi emas. Ta'bir وأما أعيان الأوراق التي لم تقصد بها التجارة فلا زكاة بها باتفاق. الترمسي ٤/٣٠ويضمن مثلي وهو ما حصره كيل أو وزن أى ما ضبطه شرعا كيل أو وزن بمعنى أنه يقدر شرعا بالكيل أو الوزن وليس المراد ما أمكن ف يه ذلكفإن كل شيئ يمكن وزنه حتى الحيوان. إعانة الطالبين ٣/١٣٨ الموسوعة الفقهية الكويتية (32/ 205)أَ وَّلاً: زَكَاةُ الْفُلُوسِ:4 - اخْتَلَفَ الْفُقَهَاءُ فِي زَكَاةِ الْفُلُوسِ عَلَى

Syawir "Hukum Zakal Maal Uang Diganti Beras"

Assalaamu'alaikum Wr.Wb Pertanyaan: Bolehkah zakat mal uang di berikannya di ganti beras Jawaban: Wa'alaikum salam Wr.Wb Hrus di berikan berupa qimahnya/uang dan inilah yg lebih manfaat bagi mustahiqin ويخرج من ذلك بعدبلوغ قيمة مال التجارة نصابا ربع العشرمنه اي من قيمة ذلك اي المذكور من العروض.الباجوري /٢٧٦/١

Syawir "Status Pernikahan Anak Zina"

​Deskripsi masalah:​ teman saya menikah dengan anak hasil zina.  Sesuai ibarot dari kitab bughyah (hasil hamil diluar nikah dan lahirnya kurang dari 6 bulan setelah pernikahan ibunya), dan waktu (teman saya) menikah, yang menjadi wali (dari istri/calon istrinya) adalah bapak zina wanita tersebut. Teman saya mengetahui bahwa istrinya adalah anak hasil zina setelah mempunyai 3 anak. karena diberitahu istrinya yg diberitahu orang tuanya. Pertanyaan Bagaimana status pernikahan teman saya menurut agama? Bagaimana nasib anak" teman saya? Jawaban Dalam kasus seperti diatas, hukum nikahnya seperti halnya nikah tanpa wali yg notabenya adalah fasid. Karena wali dari anak hasil zina adalah wali hakim. Dan ayah biologis sesuai deskripsi tidak punya hak untuk menjadi walinya. Maka, perlu dilangsungkan akad nikah lagi, karena baru diketahui bahwa nikahnya selama ini adl fasid. Tetap bernasab kepada ayahnya (dalam hal ini adalah teman anda) Ibarot أحكام بنت الزنا ق

Syawir "Hukum Menjauhi Istri saat Ada Masalah Keluarga"

Assalamu'alaikum  ada persoalan titipan:  ada seorang suami istri bertengkar, Terus sang istri minta dicerai. Tetapi sang suami masih ingin mempertahankan rumah tangganya. Nah yang di lakukan suami  tsb. Menjauh dari istri/ tdk satu rumah lagi sampai situasi adem. Apakah boleh tindkn sang suami itu? Dan klo boleh apakah ada batas waktunya? terima kasih wassalamu'alaikum Jawaban: Tindakan yang dilakukan suami, seperti kasus diatas hukumnya boleh, sampai sekira keadaan sudah meredam. justru perbuatan suami ini sangat bijak, karena niat baik untuk mempertahankan/ mendiskusikan perihal rumah tangga memang harus dilakukan dengan kepala dingin, tidak dengan cara emosi. ibaroh  بحر المذهب فأما الهجر في الفعل فهو المراد بالآية وهو الإعراض عنها وأن لا يضاجعها في فراش أو يوليها ظهره فيه أو يعتزلها في بيت غيره. أما هجر الكلام فهو الامتناع من كلامها. قال الشافعي: لا أرى به أساسًا فكأنه يرى أن الآية وإن لم يضمنه فهو من إحدى الزواجر إلا هجر الفعل يجوز أن يستدعيه الزو

ANATOMI PENIS YANG MEMBATALKAN WUDHU'

Image
Yang membatalkan wudhu': keseluruhan penis. Pangkal sampai ujung. Tak batal, tapi dianjurkan memperbaharui wudhu': testis, kulit tumbuhnya bulu, bulu, area antara penis menuju dubur. Menyentuhnya dengan telapak tangan. Jika tidak, maka tak batal. و هو فى الرجل جميع نفس القضيب او محل قطعه لا ماتنبت عليه العانة و البيضتان و ما بين القبل و الدبر Yang membatalkan wudhu' dari seorang laki-laki adalah keseluruhan batang penis dan tempat terpotongnya batang (jika terpotong). Bukan tempat dimana bulu-bulu kemaluan tumbuh, bukan 2 buah pelir, dan bukan pula area antara qubul dan dubur. (Kasyifatus Saja, 116)

Syawir "Hukum Sholat di Kamar Mandi"

Assalamualaikum Pertanyaan Bagaimana hukum sholat dikamar mandi? Jawaban Waalaikum salam Hukum sholatnya sah namun makruh. Terdapat perbedaan pendapat alasan kemakruhannya, yang paling shahih karena kamar mandi adalah tempat syetan, pendapat lain karena dikhawatirkan najisnya, pendapat lain karena dapat terganggunya kekhusyuan akibat masuknya orang kedalamnya, pendapat lain karena selain alasan" diatas. Referensi -Mughni Almuhtaj 1/203 ( و ) تكره ( الصلاة في ) الأسواق .. وفي ( الحمام ) ولو في مسلخه لحديث صحيح أسنده ابن حبان : الأرض كلها مسجد إلا المقبرة والحمام واختلف في علة النهي على أقوال : أصحها لأنه مأوى الشياطين وقيل : خوف النجاسة وقيل : لاشتغال المصلي بدخول الناس وقيل غير ذلك -Mausu'ah Alfiqhiyyah الأَْحْكَامُ الْمُتَعَلِّقَةُ بِالْمَكَانِ: تَتَعَلَّقُ بِالْمَكَانِ أَحْكَامٌ فِقْهِيَّةٌ مِنْهَا: الأَْمَاكِنُ الَّتِي نُهِيَ عَنِ الصَّلاَةِ فِيهَا ٢ - اخْتَلَفَ الْفُقَهَاءُ فِي صِحَّةِ الصَّلاَةِفِي الْمَجْزَرَةِ وَالْمَقْبَرَةِ وَالْحَمَّا

Syawir "Hukum Memelihara Anjing"

Assalamualaikum Deskripsi masalah Sedang viral dijagad sosmed mengenai wanita bercadar yg memelihara beberapa anjing terlantar didalam rumahnya, dengan alasan kasihan terhadap anjing"  tersebut. Dan juga anjing" tersebutpun bebas berkeliaran didalam rumahnya. Pertanyaan Bagaimana kah hukum memelihara anjing sesuai dengan deskripsi diatas? Jawaban Waalaikum salam Mengingat masyarakat indonesia mayoritas bermadzhab syafi'i yang menghukumi najis anjing adalah najis yg sangat berat / najis mugholladhoh, tentunya hal itu akan sangat memberatkan bagi pemiliknya untuk menjaga kesucian pada rumahnya, pakaiannya, badannya, serta barang"nya, begitu juga alasan dalam memeliharanya hanya karena kasihan bukan karena ada hajat maka memelihara anjing dengan pertimbangan diatas hukumnya haram mutlak. Referensi تحفة المحتاج (فَرْعٌ) يَحْرُمُ اقْتِنَاءُ كَلْبٍ ضَارٍ، وَمَا لَا نَفْعَ فِيهِ مُطْلَقًا، وَكَذَا مَا فِيهِ نَفْعٌ إلَّا إنْ أَرَادَ بِهِ الصَّيْدَ حَالًا ل

Syawir "Hukum Mempercayai Ilmu Perbintangan "Cocok-Cocokan Jodoh-Red"

Assalamualaikum Pertanyaan Bagaimana tinjauan ilmu fiqih mengenai "Percaya terhadap ilmu perbintangan semisal hitung"an ketika akan menikah (tentang kecocokan antara pria dan wanita) ?" Jawaban Menggunakan ilmu perbintangan dg hitungan2 tertentu seperti untuk menentukan pasangan yg cocok  dalam sebuah pernikahan hukumnya boleh. Selama meyakini bahwasannya yang menjadikan segala sesuatu hanya Allah swt, hanya saja Allah swt menjadikan sebab akibat dalam setiap kebiasaan. Maka keyakinan semacam ini tidak apa-apa.  Jika meyakini bahwa hitunganlah yg menentukan benar dan tidaknya tanpa ada eksistensi Alloh swt, inilah yg tidak dibenarkan Ibarot غاية التلخيص المراد ٢٠ ٦ (مسألة) إذا سأل رجل اخر هل ليلة كذا او يوم كذا يصلح للعقد او النقلة فلا يحتاج إلي جواب لان الشارع نهي عن اعتقاد ذلك وزجر عنه زجرا بليغا فلا عبرة بمن يفعله. وذكر ابن الفركاح عن الشافعي انه ان كان المنجم يقول ويعتقد انه لايؤثر الا الله ولكن أجري الله العادة بأنه يقع كذا عند كذا . والمؤثر ه

Syawir "Hukum Gadai Barang Pinjaman"

Assalaamu'laikum Wr,Wb Diskripsi masalah Seseorang pinjam sertifikat tanah pada temanya, oleh peminjam di jadikan jaminan hutang bank. Bebera bulan kmudian cicilan macet, Dan akhirnya Oleh pihak bank tanah tsb dijual.  Pertanyaan Bolehkan meminjam untuk digadaikan seperti yg tertera dalam deskripsi? Bolehkh jual beli dilakukan oleh bank? Jawaban Wa'alaikum salam Wr.wb 👉1. Meminjam barang ke orang lain untuk selanjutnya digadaikan hukumnya boleh, tentunya atas ijin dari orang yg meminjamkan (mu'ir). Ibarot م غني المحتاج إلى معرفة ألفاظ المنهاج الجزء 3 صحـ : 53 مكتبة دار الكتب العلمية  وَيَجُوزُ أَنْ يَسْتَعِيرَ شَيْئًا لِيَرْهَنَهُ وَهُوَ فِي قَوْلٍ عَارِيَّةٌ وَالاظْهَرُ أَنَّهُ ضَمَانُ دَيْنٍ فِي رَقَبَةِ ذَلِكَ الشَّيْءِ الشَّرْحُ ) وَيَجُوزُ أَنْ يَسْتَعِيرَ شَيْئًا لِيَرْهَنَهُ ( بِدَيْنِهِ لانَّ الرَّهْنَ تَوَثَّقَ وَهُوَ يَحْصُلُ بِمَا لا يَمْلِكُهُ بِدَلِيلِ الإِشْهَادِ وَالْكَفَالَةِ بِخِلافِ بَيْعِ مِلْكِ غَيْرِهِ لِنَفْسِهِ لا يَ

Syawir "Hukum Berlubangnya Sarung saat Sholat"

Pertanyaan Apakah sah sholat orang yg sarung nya berlubang, seperti terkena rokok? Jawaban Apabila lubang tersebut menampakkan warna kulit aurat yang sekira bisa dilihat sekilas oleh mata normal saat berhadapan (majlis komunikasi), maka sholatnya batal.  Sedangkan apabila lubang tersebut terlihat karena memang dilihat dari jarak yang sangat dekat dan diperhatikan dengan teliti dan seksama, maka lubang tersebut tidak dianggap dan shalatnya tetap sah. Akan tetapi, sebaik-nya Ikhtiyath (hati-hati), memilih sarung yang tidak bolong saat shalat. REFERENSI :  - I'anah  Al Tholibin ﺇﻋﺎﻧﺔ ﺍﻟﻄﺎﻟﺒﻴﻦ - ﺍﻟﺒﻜﺮﻱ ﺍﻟﺪﻣﻴﺎﻃﻲ - ﺝ ١ - ﺍﻟﺼﻔﺤﺔ ١٣٤ : ﻭﺛﺎﻟﺜﻬﺎ ﺳﺘﺮ ﺭﺟﻞ ﻭﺍﻣﺔ ﻣﺎ ﺑﻴﻦ ﺳﺮﺓ ﻭﺭﻛﺒﺔ ﻭﺳﺘﺮ ﺣﺮﺓ ﻭﻟﻮ ﺻﻐﻴﺮﺓ ﻏﻴﺮ ﻭﺟﻪ ﻭﻛﻔﻴﻦ ﺑﻤﺎ ﻻ ﻳﺼﻒ ﻟﻮﻧﺎ ﺍﻯ ﻟﻮﻥ ﺍﻟﺒﺸﺮﺓ ﻓﻰ ﻣﺠﻠﺲ ﺍﻟﺘﺨﺎﻃﺐ ﻛﺬﺍ ﺿﺒﻂ ﺑﺬﻟﻚ ﺍﺣﻤﺪ ﺍﺑﻦ ﻣﻮﺳﻰ ﺍﺑﻦ ﻋﺠﻴﻞ. ___ ﻗﻮﻟﻪ: ﺑﻤﺎ ﻻ ﻳﺼﻒ ﻟﻮﻧﺎ. ﻣﺘﻌﻠﻖ ﺑﺴﺘﺮ ﺍﻟﻌﻮﺭﺓ ﺑﺎﻟﻨﺴﺒﺔ ﻟﻠﺮﺟﻞ ﻭﺍﻷﻣﺔ ﻭﺍﻟﺤﺮﺓ، ﺃﻱ ﻳﺠﺐ ﺳﺘﺮ ﺍﻟﻌﻮﺭﺓ ﺑﻤﺎ - ﺃﻱ ﺑﺠﺮﻡ - ﻳﻤﻨﻊ ﺇﺩﺭﺍﻙ ﻟﻮﻧﻬﺎ ﻟﻤﻌﺘﺪﻝ ﺍﻟﺒﺼﺮ ﻋﺎﺩﺓ، ﻓﻼ ﻳﻜﻔﻲ ﻣﺎ ﻻ ﻳﻤﻨﻊ ﺫﻟﻚ ﻛﺰﺟﺎﺝ ﻭﻗﻒ ﻓﻴﻪ ﻭﻣﻬﻠﻬﻞ ﺍﻟﻨ

Syawir "Hukum Air Ketuban"

Assalamualaikum Pertanyaan Bagaimana hukumnya air ketuban menurut fiqih, suci atau najis? Dan apakah hukumnya sama dengan haidl? Jawaban Wa'alaikum salam warohmatulloh 👉Air ketuban dihukumi najis, karena air tersebut keluar dr dalam farji (bathin). karena sebagaimana kita tau bahwasannya Segala yg keluar dr qubul, selain maniy dihukumi najis. Ibaroh تحفة المحتاج جزء ١ ص ١٠3) ورطوبة الفرج  اى القبل وهو ماء ابيض متردد بين المذي والعرق يخرج من باطن الفرج المذي لا يجب غسله بخلاف ما يخرج مما يجب غسله  ،فانه طاهر قطعا ومن وراء باطن الفرج فانه نجس قطعا ككل خاجر من الباطن كالماء الخارج مع الولد او قبيله والقطع في ذلك ذكره الامام واعترض بان المنقول جريان الخلاف في الكل ( فتح المعين ج 1 ص 73 وما يخرج من وراء باطنالفرج فإنه نجس قطعا ككل خارج منالباطن وكالماء الخارج مع الولد أو قبله ولا فرق بين انفصالها وعدمه على المعتمد. 👉Hukum air ketuban berbeda dengan darah haidl. Karena ciri-ciri air ketuban jauh berbeda dengan darah haidl, baik dalam segi warnanya ma